Fasilitas Terlengkap

SMP Budi Utomo Depok berkomitmen untuk mendorong prestasi dan bakat yang dimiliki siswa/siswi. Dengan fasilitas kelas musik, kelas bahasa, lab komputer dan  lab sains agar siswa/siswi bebas berekspresi sesuai minat dan bakat mereka.